Friday, November 5, 2010

Awan Mbah Marijan (Awan Mbah Petruk)

Berita Merapi Terkini masih mengeluarkan erupsi yang makin besar sehingga mengeluarkan awan panas serta hujan abu dan hujan kerikil. Namun ada keanehan yang terjadi saat bencana merapi yakni adanya penampakan Awan Mbah Marijan dan Awan Mbah Petruk yang tampak saat gunung merapi meletus. Dengan melihat Foto Awan Mbah Marijan dan Foto Awan Mbah Petruk memang seperti asli, nyatanya berbagai media memberitakann tentang awan mbah marijan dan awan mbah petruk.
Berita tentang fenomena penampakan awan marijan ini memang membuat heboh semua orang, namun di balik foto itu apakah foto awan mbah marijan tersebut asli atau hoax semata. Meski peredaran foto awan Mbah Marijan ini sempat menghebohkan dibeberapa forum internet. Namun sebagian besar kalangan menggap bahwa foto tersebut adalah palsu dan dibuat hanya dengan tujuan iseng oleh orang-orang tertentu.

Fenomena lainnya tampak adalah awan mbah petruk, dimana awan ini menyerupai hidung petruk dimana masyarkat jawa ini masih percaya bahwa mereka meyakini bahwa awan Mbah Petruk tersebut sebagai tanda Merapi bakal mengamuk lebih dahsyat. Dan foto awan mbah petruk tersebut hidungnya menghadap ke selatan sehingga warga kawatir muntahan akan menuju keselatan.

Beredaranya foto awan mbah marijan dan foto awan mbah petruk di berbagai media internet ini memang membuat heboh. Benarkah merapi akan meletus sebesar yang di perkirakan orang dengan melihat fenomena yang terjadi teresebut? Dengan adanya fenomena awan mbah marijan dan awan mbah petruk tersebut banyak orang yang percaya dan tidak percaya karena hanya sebuah gambar. Namun untuk letusan gunung merapi adalah fenomena alam yang terjadi karena kuasa ilahi.
 
Sumber : pepitoku


Artikel Terkait:

0 comments:

Post a Comment

terimakasih udah mau comment...